546 Pertanyaan Yang Sering Ditanyakan Orang Kristen

546 Pertanyaan Yang Sering Ditanyakan Orang Kristen

By : Markus Suyadi

ISBN : 978-979-29-1817-5
Publisher : Penerbit Andi
Published : 01 - 01 - 2010
Page : 322

Sinopsis

Banyak orang Kristen yang sebenarnya membutuhkan jawaban atas pertanyaan-pertanyaan dasar tentang imannya. Kegalauan demi kegalauan menumpuk dalam benak mereka karena tidak ada jawaban yang bisa mereka diperoleh. Kegalauan itu memuncak pada sikap yang salah. Banyak orang Kristen yang salah melangkah karena ketidaktahuan mereka.
Buku ini menggunakan metode tanya jawab untuk mengupas pokok-pokok iman yang mendasar dari keyakinan kita. Dengan latar belakang pendidikannya sebagai Magister Theologiae, Pdm. Markus Suyadi mencoba memberi jawaban atas berbagai pertanyaan tentang iman Kristen. Pengalaman pelayanannya di lingkungan Gereja Pentakosta di Indonesia memberi warna yang khas dari setiap jawaban yang diberikannya.
Dengan demikian, buku ini diharapkan dapat memberi bimbingan kepada segenap pembaca yang ingin mencari jawaban atas pertanyaan di seputar kehidupan iman Kristen. Bimbingan ini akan mendorong setiap orang Kristen untuk dapat hidup benar di hadapan Tuhan dan memiliki pengetahuan yang memadai untuk tidak menjalani kehidupan yang penuh dengan nilai-nilai yang bertentangan dengan firman Tuhan.

  • Download Sekarang

Wisma Iskandarsyah Blok A 4 -5
Jalan Iskandarsyah Raya Kav. 12 - 14 Kebayoran Baru
Jakarta Selatan 12160
Telp. (021) 7235124



Keep in touch with us..